Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Dan Pengawas Sekolah Tingkat Nasional Tahun 2016

Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Dan Pengawas Sekolah Tingkat Nasional Tahun 2016 - Hallo sahabat Pokok Ilmu Pengetahuan Sekolah, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Dan Pengawas Sekolah Tingkat Nasional Tahun 2016, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Dan Pengawas Sekolah Tingkat Nasional Tahun 2016
link : Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Dan Pengawas Sekolah Tingkat Nasional Tahun 2016

Baca juga


Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Dan Pengawas Sekolah Tingkat Nasional Tahun 2016

Setelah Panitia melakukan validasi Similarity dan evaluasi esensi telah ditetapkan10 penerima terbaik Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah Tahun 2016 untuk masing-masing tingkatan (finalis). Berikut Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah Tahun 2016


Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Tahun 2016 Jenjang SD (SD) Tingkat Nasional, yakni:

1 Suhardini Nurhayati, M.Pd Jawa Timur SD Insan Amanah, Kota Malang MENINGKATKAN KREATIVITAS GURU SD INSAN AMANAH DENGAN PRINSIP INOVASI TIADA HENTI UNTUK MEWUJUDKAN GENERASI UNGGUL

2 I Nyoman Budiarta,S.Pd Bali SDN 1 Sukasari Kecamatan. Tambaksari UPAYA MENINGKATKAN MUTU PEMBELAJARAN MELALUI PENERAPAN TEKNIK SUPERVISI KUNJUNGAN ANTAR KELAS GURU SDN 1 SUKASARI KECAMATAN TAMBAKSARI KABUPATEN CIAMIS


3 Joko Susilo,S.Pd,M.Si Jawa Timur SDN 05 Madiun Lor WALI SONGO, SOLUSI CERDAS UJIAN SEKOLAH TANPA CEMAS

4 Rahmad Chumasin, S. HI. M.Si Kalimantan Barat SDN 1 Putussibau PEMBERDAYAAN ORANG TUA SISWA DALAM PENYUSUNAN BUKU MUATAN LOKAL KABUPATEN KAPUAS HULU KELAS VI SD NEGERI 1 PUTUSSIBAU

5 Agus Wahyudi,M.Pd Jawa Timur SDN Lowokwaru 2 Malang “GERIGI PSM” UNTUK MENINGKATKAN BUDAYA MUTU SDN LOWOKWARU 2 MALANG

6 Afriyal IS,S.Pd Sumatera Barat SD N 22 Koto Baru UPAYA MENINGKATKAN KREATIFITAS GURU DALAM MEMBUAT ALAT PERAGA SOLUSI LIMBAH MASYARAKAT DI SDN 22 KOTO BARU KECAMATAN KUBUNG

 7 Suhaya Saputra,M.Pd Jawa Barat SDN 1 Sukasari UPAYA MENINGKATKAN MUTU PEMBELAJARAN MELALUI PENERAPAN TEKNIK SUPERVISI KUNJUNGAN ANTAR KELAS GURU SDN 1 SUKASARI KECAMATAN TAMBAKSARI KABUPATEN CIAMIS

8 Eko Lesmono,M.Pd Jawa Tengah SDN Pakis, Kabupaten Semarang MENINGKATKAN PRESTASI DAN BUDAYA SEKOLAH PASCA REGRUPING DENGAN PENDEKATAN “KOMTRIPAS”DI SD NEGERI PAKIS KECAMATAN BRINGIN

9 Gantino Habibi,M.Pd Sumatera Barat SD Swasta AlAzhar Bukittinggi PADATI DI SD SWASTA AL-AZHAR BUKITTINGGI

10 Sunaryati, S.Pd, M.Si Jawa Tengah SDN Banyuurip, Gunem, Rembang MANAJEMEN VITAMIN C MENJADIKAN SEKOLAHKU LUAR BIASA


Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Tahun 2016 Jenjang SMP (SMP) Tingkat Nasional, yakni:

1 Katni, S.Pd, M.Pd Jawa Timur SMP Negeri 3 Punung BUDAYA "BENING BAQRA"BAKIR" BAGIAN PENGELOLAAN SEKOLAH EFEKTIF UNTUK MENUMBUHKAN SISWA CERDAS, TERAMPIL DAN BERBUDI PEKERTI LUHUR DI SMPN 3 PUNUNG PACITAN

2 Sri Mulyono, M.Pd Jawa Tengah SMP Negeri 1 Grinsing Kabupaten Batang MENTORING (MANAGEMEN TERBUKA BERORIENTASI DAYA SAING) SEBAGAI MODEL MANAGEMEN PEMBERDAYAAN GURU DAN STAF TU UNTUK MENDONGKRAK PRESTASI SMPN 1 GRINSING MENUJU SEKOLAH UNGGULAN

3 H. Muzapir, S.Pd, M.Pd Nusa Tenggara Barat SMP Negeri 1 Kediri Lombok Barat MODEL TATA KELOLA BOS SMPN 1 KEDIRI LOMBOK BARAT MENUJU JUARA TATA KELOLA BOS TINGKAT NASIONAL TAHUN 2016

4 Edy Santoso, M.Pd Jawa Timur SMPN 2 Kraksaan POLA STRATEGI RELAKSASI DENGAN PENDEKATAN KUDALUMPING MENUJU MUTU PEMBELAJARAN ANAK-ANAK (ANTI NARKOBA-ANTI KORUPSI)

5 Wawan Sugihartono, S.Pd Jawa Barat SMP Negeri 2 Tenjo IMPLEMENTASI SIKLUS RASA MEMILIKI MEMBUAT SEMUA MERASA BANGGA

6 Muhlis, S.Pd Sulawesi Tenggara SMP Negeri 52 Konawe Selatan MEMAKSIMALKAN PELAKSANAAN PROGRAM REMEDIAL DALAM RANGKA PERBAIKAN PROSES DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK MELALUI PEMBIMBINGAN GURU IPA DI SMP NEGERI 52 KONAWE SELATAN

7 Nugroho,S.Pd,M.Pd Jawa Tengah SMPN 8 Suarakarta TATA KELOLA SEKOLAH MANTAP SEBUAH UPAYA MENGEMBALIKAN MARWAH SEKOLAH DI SMP NEGERI 8 SURAKARTA

 8 Ari Dwi Haryono, M.Pd Jawa Timur SMP Islam Bani Hasyim Singosari, Malang MENINGKATKAN KEMAMPUAN LITERASI PADA SISWA SMP ISLAM BANI HASYIM MELALUI PROGRAM "KEJUTAN BALISTA"

9 Drs. Bustami Aceh SMPN 7 Banda Aceh MEWUJUDKAN SEKOLAH YANG NYAMAN DAN MENYENANGKAN DALAM PROSES PEMBELAJARAN DI KELAS MELALUI PARTISIPASI ORANG TUA PESERTA DIDIK DI SMP NEGERI 7 KOTA BANDA ACEH

10 Drs.Abdul Basit,M.Pd Sulawesi Tengah SMP AlAzhar “ FROM ZERO TO HERO “ PERJUANGAN SMP AL-AZHAR MANDIRI PALU DARI SEKOLAH TERBELAKANG MENJADI SEKOLAH BERPRESTASI NASIONAL DAN INTERNASIONAL


Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Tahun 2016 Jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA) Tingkat Nasional, yakni:

1 Udin Ramazakir, S.Pd, M.Si Papua Sma Muhamadiyah Kota Jayapura PENGALAMAN TERBAIK MELAKSANAKAN MODEL KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH BERBASIS WIRAUSAHA

2 Suparni,S.Pd,MPd Lampung SMAN 1 Metro MEWUJUDKAN SEKOLAH SEBAGAI ORGANISASI PEMBELAJAR YANG EFEKTIF MELALUI IMPLEMETASI TOTAL KUALITI MANAJEMEN SI SMAN 1 METRO

3 Armin,S.Pd.M.Pd Kalimantan Timur SMAN 10 Samarinda MEMBANGUN BUDAYA ILMIAH MELALUI RISET PROYEK MENUAI PRESTASI GEMILANG

4 Imran, S.Pd Nusa Tenggara Barat Sekolah Menengan Atas Negeri 2 Kota Bima PENGELOLAAN SEKOLAH RUNTUH (SEKOLAH GAGAL) MELALUI PENGUATAN KULTUR SEKOLAH PADA SMAN BIMA

5 Drs. Windu Sarwono,M.Pd Jawa Barat SMAN 1 Parungpanjang REVITALISASI KERJA MENUJU SEKOLAH EFEKTIF MELALUI MODEL MANAGING COMPLEX CHANGE DAN MONEV

6 Slamet Rahardjo,S.Pd Nusa Tenggara Barat SMAN 1 Moyohulu Sumbawa MENGUBAH KONFLIK MENJADI PRESTASI MELALUI PEMBINAAN KECERDASAN DI SMAN 1 MOYOHULU SUMBAWA

7 Drs. Ali Makhudi Aceh Sman 11 Tekengon Aceh Tengah JADILAH 'PELAYAN' DAN ADIL TERHADAP GURU NISCAYA GURU DALAM GENGGAMANMU (PENGALAMAN TERBAIK DALAM MENINGKATKAN KOMITMEN GURU)

8 Drs.Moh Komarul Adnan,M.Pd DI Yogyakarta SMAN 1 Kalibawang Kabupaten Kulonprogo HEBAT DENGAN PROJAMU TIGAS

9 Dr.I Nyoman Tingkat,M.Hum Bali SMAN1 Kuta Selatan Kabupaten Badung PKB BAGI GURU SMAN1 KUTA SELATAN MELALUI BUDAYA AKADEMIK DENGAN MODEL GURU TAMU

10 Syofianti Engreini,M.Pd Sumatera Barat SMAN 1 Sungai Rumbai Kabupaten Darmasraya MENINGKATKAN SISWA DITERIMA DI PERGURUAN TINGGI NEGERI MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK HUMDAS DI SMAN1 SUNGAI RUMBAI KAB DARMASRAYA


Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Tahun 2016 Jenjang Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Tingkat Nasional, yakni:


1 Drs. Rakhmat Supriyono, M.Pd DI Yogyakarta Sekolah Menengah kejuruan Negeri 3 Kasihan MELAHIRKAN JUARA MELALUI KOLABORASI

2 Dra.Nining Faridah Jawa Timur SMKN 1 Ngulung STRATEGI PENERAPAN TA’ZIR UBUDIYAH DALAM MENINGKATKAN KEDISIPLINAN PESERTA DIDIK DI SMKN 1 NGULING

3 Drs.Jootze Z Rumampuk, MA.Ed Sulawesi Utara Sekolah Menengah kejuruan Advent Kaima LS-PRIMA MEMBANGKITKAN KREATIVITAS GURU DALAM PENGELOLAAN KELAS DI Sekolah Menengah kejuruan ADVENT KAIMA

 4 Drs.Agus Triyanto,M.Si Jawa Tengah Sekolah Menengah kejuruan NEGERI 2 Purwodadi PENDIDIKAN KARAKTER DISIPLIN MELALUI METODE APEL PAGI DENGAN PENDEKATAN HATI AMANAH DEMOKRATIS INOVATIF REFLEKSI (HADIR) MENUJU SEKOLAH BERKARAKTER DAN BERPRESTASI (SEKARPRES) DI Sekolah Menengah kejuruan NEGERI 2 PURWODADI

5 Drs.Falati, M.Si Banten Sekolah Menengah kejuruan Negeri 1 Rangkas Bitung PROGRAM SEKOLAH SEHAT UNTUK MEWUJUDKAN KARAKTER PEDULI LINGKUNGAN DI Sekolah Menengah kejuruan NEGERI 1 RANGKASBITUNG NO NAMA PENULIS PROVINSI UNIT KERJA Judul KTI

6 Agus Riyanto, ST. S.Pd, M.Pd Lampung Sekolah Menengah kejuruan IB Khalifah Bangsa JUMAT MUBAROQ UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI WARGA Sekolah Menengah kejuruan IB KHALIFAH BANGSA AGAR BERKARAKTER PINK, BERDAYA SAING TINGGI, DAN BERPRESTASI

7 Arham AK. Hasana, S.Pd Gorontalo Sekolah Menengah kejuruan Negeri 2 Gorontalo Utara PENINGKATAN PRESTASI SEKOLAH MELALUI STRATEGI HUMANISTIK 8 Daliansyah, M.Pd Kalimantan Timur SMKN 6 Samarinda MENUMBUHKAN JIWA KEWIRAUSAHAAN MELALUI MOBILE SERVICE DI SMKN 6 SAMARINDA

9 Drs.Ridwan Kalimantan Tengah Sekolah Menengah kejuruan Muhammadiyah Pangkalan Bun MEMAJUKAN SEKOLAH DENGAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

10 Drs.Subandi Jawa Tengah Sekolah Menengah kejuruan Negeri 2 Jepara EDS YANG MEMBERIKAN JANJI KINERJA

Finalis Lomba Penulisan Best Practice Pengawas Sekolah Tahun 2016 Jenjang SD (SD) Tingkat Nasional, yakni:

1 Dadan Solihul Anwar, S.Pd,M.Pd Sulawesi Tenggara Dinas Pendidikan Kabupaten Kolaka PENGGUNAAN INDIKATOR INSTRUMEN AKREDITAS S/M DALAM INSTRUMEN SUPERVISI MANAJERIAL UNTUK MENINGKATKAN NILAI AKREDITASI SEKOLAH BINAAN

2 Matroyadi,M.Pi Jawa Tengah Kementerian Agama Kabupaten Demak EFEKTIFITAS PEMBIMBINGAN MADRASAH BINAAN MELALUI PELATIHAN BEDAH INSTRUMEN DAN SIMULASI AKREDITASI DALAM UPAYA MEMBANTU KEPALA MADRASAH MEMPERSIAPKAN AKREDITASI SD/MI DI KEC BONANG

3 Drs. Thamrin Paelori,M.Pd Sulawesi Selatan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Makasar SUPERVISI AKADEMIK BERBASIS MODELING INSPIRATIF SEBAGAI ALTERNATIF MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGAJAR GURU SD GUGUS III KEC MAKASAR KOTA MAKASAR

4 Ngakan Putu Suarjana, S.Pd,M.Pd Bali Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kabupaten Karangasem SHOPING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN GURU/KEPALA SEKOLAH MENULIS LAPORAN HASIL PENELITIAN TINDAKAN NO

5 Rokhman, S.Ag., M.Si Lampung Kementerian Agama Kabupaten Tulang Bawang STRATEGI KEPENGAWASAN AKADEMIK MELALUI VIDEO PEMBELAJARAN PADA GURU MADRASAH IBTIDAIYAH DI KAB TULANGBAWANG TAHUN PELAJARAN 2014 2015 6 Drs.Joko Prasetyo,M.Pd DI Yogyakarta Dinas Pendidikan Dasar Kabupaten Bantul PENINGKATAN PELAKSANAAN PENUMBUHAN BUDI PEKERTI MELALUI TEKNIK MONITORING DAN EVALUASI PADA SD BINAAN TAHUN 2016

7 Nunuk Sri Susilawaty,S.Pd,M.Pd Jawa Tengah UPT PUD NFI DAN SD Kec.Karanganyar MENINGKATKAN PEMBELAJARAN PAKEM MELALUI 'SUPAK DERIK' PADA GURU KELAS 6 DABIN 5 GUGUS DIPENOGORO KEC KARANGANYAR KAB KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2015 2016

8 Tati Hendarti, S.Pd Jawa Tengah Dinas Pendidikan Kabupaten Pekalongan BERKAT DEMONSTRASI PEMBELAJARAN GURU TERMOTIVASI DAN SISWA SENANG

 9 Siti Zukhroh, M.Pd Sumatera Utara Dinas Pendidikan Kabupaten Asahan TEKNIK SUPERVISI ABCD

10 Endang Sri Wuryani,S,.Pd,M.Pd Jawa Tengah Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kabupaten Karanganyar MENINGKATKAN LITERASI SEKOLAH DENAGN TEKNIK PLAYING CARD DI SD DAERAH BINAAN I GUGUS PANGERAN DIPONEGORO UPT PUD NFI DAN SD KEC TASIK MADU KAB KARANGANYAR TAHUN 2016 2017

Finalis Lomba Penulisan Best Practice Pengawas Sekolah Tahun 2016 Jenjang SMP (SMP) Tingkat Nasional, yakni:

1 I Made Regeg,S.Pd,M.Si Bali Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kabupaten Karangasem PENERAPAN SUPERVISI MODEL KRISTAL DENGAN METODE COACHING DALAM MENINGKATKAN PRESTASI KERJA KEPALA SMPN 1 KUBU KAB KARANGASEM BALI

2 Jumakir,S.Pd,MM Kalimantan Tengah Dinas Pendidikan Kabupaten Barito Timur METODE BATU AKIK SOLUSI JITU BAGI GURU

3 Drs. Indra Jaya, M.Pd Sumatera Barat Dinas Pendidikan Kota Padang UPAYA PENINGKATAN KOMPETENSI KEPALA SEKOLAH MELALUI PENGAWASAN DENGAN TEKNIK KEPEMIMPINAN NINIK MAMAK

4 Candra Gunawan,S.Pd,MM Sumatera Utara Dinas Pendidikan Kabupaten Simalungun MENINGKAT PENCAPAIAN SNP MELALUI SUPERVISI MANAJERIAL DAN AKADEMIK MODEL RAP RAP DI SMP N 1 SIANTAR TP 2015 2016

 5 Drs. Sukardi Majah, M.Si Sulawesi Selatan Dinas Pendidikan Kabupaten Sidrap PENGADAAN MEDIA PEMBELAJARAN MUATAN LOKAL BAHASA DAN SASTRA BUGIS UNTUK SMP/MTS DI KAB SIDENRENGRAPANG


6 Rosid Mahmudi,M.Pd Sumatera Barat Dinas Pendidikan Kabupaten Tanah Datar PRAVISITASI SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KESIAPAN SEKOLAH DALAM AKREDITASI

7 Dra.Sujiati,MM JawaTimur Dinas Pendidikan Kabupaten Gresik TINDAK LANJUT SUPERVISI MELALUI LESSON STUDY BERBASIS SEKOLAH UNTUK MENINGKATKAN KINERJA GURU DALAM PEMBELAJARAN DI SEKOLAH BINAAN

8 Dr. Siti Aminah, MA DI Yogyakarta Kementerian Agama Kabupaten Sleman PEMBIMBINGAN DAN PENDAMPINGAN INTENSIF BERKELANJUTAN SEBAGAI STRATEGI PEMECAHAN PERMASALAHAN PTK BAGI GURU PAI PADA SMP DI DIY

9 Hj.Afriyani,S.Pd,MPd Gorontalo Dinas Pendidikan Kota Gorontalo KREATIFITAS GURU IPA DALAM MERANCANG LKPD PEMBIMBINGAN MELALUI MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN DI SMP SEKOTA GORONTALO

10 Ruhyana,M.Ag Jawa Barat Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor IMPLEMENTASI TEKNIK BLENDED LEARNING DALAM UPAYA PENINGKATAN KOMPETENSI GURU


Finalis Lomba Penulisan Best Practice Pengawas Sekolah Tahun 2016 Jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA) Tingkat Nasional, yakni:

1 Drs.Sudarmadi,M.Pd,Si DI Yogyakarta Dinas Pendidikan Kabupaten Kulonprogo BINJUT UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PEMBELAJARAN PADA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DISMA N 1 PENGASIH KULONPROGO

2 Dra. Hj. Kasmawati, M.Ap Sulawesi Selatan Dinas Pendidikan Kabupaten. Takalar INOVASI KEGIATAN PEMNBELAJARAN DENGAN SUPER DISKON

3 Slamed, S.Pd, M.Pd Kalimantan Barat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sintang MENINGKATKAN KINERJA GURU Sekolah Menengan Atas MELALUI PROGRAM PERTUKARAN GURU PADA SEKOLAH BINAAN DI KEC SINTANG

4 Dra. Sri Rahayu, M.Pd DI Yogyakarta Dinas Pendidikan Menengah dan Non Formal Kabupaten Bantul PENGUATAN SUPERVISI KLINIS DALAM MENINGKATKAN KOPETENSI GURU MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING

5 Made Saputra S.Pd. M.Si Bali Dinas Pendidikan Kabupaten Buleleng PEMBINAAN METODE KOLABORASI MEWUJUDKAN KARYA SENI INOVATIV GURU SENI BUDAYA Sekolah Menengan Atas DAN Sekolah Menengah kejuruan DI KAB BULELENG BALI

6 Widodo M,Pd Bengkulu Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kab Bengkulu Selatan PENERAPAN SUPERVISI AKADEMIK MELALUI KEGIATAN"NGANFAS DENGAN STRATEGI " SIDANJAR " UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN KEMAMPUAN GURU DALAM MENGEMBANGAN RPP MATA PELAJARAN EKONOMI DI Sekolah Menengan Atas BINAAN

7 Rahma Maulida, S.Pd, M.Si Sumatera Barat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan kab Sijunjung PENINGKATAN KEMAMPUAN KEPALA SEKOLAH BERSERTA TIM DALAM MEMVERIFIKASI DOKUMEN SILABUS DAN RPP MELALUI PEMBIMBINGAN MODEL PELANTUR NO NAMA PENULIS PROVINSI UNIT KERJA Judul KTI

8 Dra. Ernesta Dwi Winasis Pujiastuti Jawa Timur Dinas Pendidikan Kabupaten Sidoarjo STRATEGI EKSPOR SAPLEMEN UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI GURU MENYUSUN DAN MENGIMPLEMENTASIKAN IPK DI Sekolah Menengan Atas PGRI 5 SIDOARJO

9 Dra, Laksmi Hendriaty Sumatera Selatan Dinas Pendidikan Kota Prabumulih MGMP BIOLGI Sekolah Menengah kejuruan PRABUMULIH MENDORONG GURU BIOLOGI BINAA KU HEBAT DALAM BERINOIVASI DAN BERKARYA

10 Drs. Teguh Wiyono, M.Pd, MT Jawa Tengah Dinas Pendidikan Kab Pati PIKAT MELINDA BAGI GURUBAHASA INGRIS KAB PATI


Finalis Lomba Penulisan Best Practice Pengawas Sekolah Tahun 2016 Jenjang Sekolah Menengah Kejuran (SMK) Tingkat Nasional, yakni:

1 Drs.Akh Hidayat,M.Pd Nusa Tenggara Barat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab Lombok Barat SATU TON KUSEN BAJA SEBUAH STRATEGI PELATIHAN PROFESIONAL GURU

2 Dra. Imelda Yanti, M.Pd Sumatera Barat Dinas Pendidikan Kabupaten Tanah Datar SUPERVISI AKADEMIS DENGAN TEKNIK PDKT OKE UNTUK MENINGKATKAN PROFESIONALISME GURU BAHASA INGGRIS

3 Rubiman, S.Pd, M.Pd Nusa Tenggara Barat Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kab. Lombok Timur MEMBIMBING GURU KIMIA DALAM MEMBUAT DAN MENGGUNAKAN LEGON UNTUK PEMBELAJARAN RUMUS KIMIA DAN PERSAMAAN REAKSI

4 Dr. Sutikno, MM Jawa Timur Dinas Pendidikan Kab. Trenggalek PENGALAMAN TERBAIK SUPERVISI AKADEMIK PADA MATA PELAJARAN PRAKTIK PRODUKTIF KELAS SEBELAH TEKNIS PEMESINAN DI SMKN 1 TRENGGALEK

5 Drs.Gembong Sumadiyono,M.Pd Lampung Dinas Pendidikan Kab Tanggamus APLIKASI MUDAH MENYUSUN DUPAK GURU

6 Ade Sopiali,S.Pi,M.Pd Jawa Timur Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kab. Jepara ALTERNATIF MODEL PEMBINAAN KEPALA SEKOLAH MENUJU Sekolah Menengah kejuruan 'GREEN SCHOOL' DI KAB JEPARA

7 Drs. H. Kulyadi, M.Si Jawa Barat Dinas Pendidikan Kabupaten Cirebon IMPLEMENTASI KECERDASAN SPRITUAL DAN EMOSIONAL DALAM PENDIDIKAN ETIKA/AKHLAK MULIA DALAM PENDAMPINGAN GURU PKN SMKDI SEKOLAH BINAAN DI KAB CIREBON

8 Drs. H. Mohammad Usman M.Pd Kalimantan Timur Dinas Pendidikan Kota Balikpapan FAM PENYEBAR VIRUS MENDONGKRAK TUMBUHNYA SEKOLAH ADIWIYATA DI KOTA BALIKPAPAN

9 Yunita Kisman Moito, M.Pd Gorontalo Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Gorontalo IMPLEMENTASI BUDAYA 'BERSAHABAT' DI SMKN 1 LIMBOTO

10 Dra.Zakiyatul Jamilah,M.Pd Jawa Tengah Dinas Pendidikan Kota Semarang TUTORIAL BERJENJANG SEBAGAI PENGALAMAN TERBAIK SUPERVISI AKADEMIK TERHADAP GURU DALAM MEMBUAT RPP PLUS PLUS


Download Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Dan Pengawas Sekolah Tingkat Nasional Tahun 2016

PENGUMUMAN LOMBA PENULISAN BEST PRACTICE KEPALA SEKOLAH 2016.pdf --- Disini

PENGUMUMAN LOMBA PENULISAN BEST PRACTICE PENGAWAS SEKOLAH 2016.pdf --- Disini

Demikian isu wacana Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Dan Pengawas Sekolah Tingkat Nasional Tahun 2016. Semoga bermanfaat.

==========================================




= Baca Juga =





Demikianlah Artikel Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Dan Pengawas Sekolah Tingkat Nasional Tahun 2016

Sekianlah artikel Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Dan Pengawas Sekolah Tingkat Nasional Tahun 2016 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Finalis Lomba Penulisan Best Practice Kepala Sekolah Dan Pengawas Sekolah Tingkat Nasional Tahun 2016 dengan alamat link https://pokokdasarilmu.blogspot.com/2015/04/finalis-lomba-penulisan-best-practice.html

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel